Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Olahan Resep Mangga Di Musim Mangga

Gambar
Olahan Resep Mangga di Musim Mangga   – Musim mangga di Indonesia biasanya berkisar antar bulan Oktober hingga Desember. Buah yang satu ini merupakan salah satu buah favorit masyarakat Indonesia. Buah yang memiliki nama latin Mangifera indica L. ini mengandung vitamin A, C, E dan K yang bermanfaat bagi tubuh kita. Buah ini juga mampu diandalkan untuk meremajakan kulit dan memiliki sifat antiinflamasi serta melindungi kulit dari segala jenis kerusakan DNA. Berikut ada berbagai olahan resep buah mangga untuk dapat kita kreasikan agar tidak bosan dalam mengonsumsi buah mangga di musim magga saat ini. Nasi Goreng Mangga   Bahan 2 sdm minyak goreng 4 butir bawang merah, haluskan 2 siung bawang putih, haluskan 1 buah cabai merah besar, iris serong 200 g fillet paha ayam, potong dadu 1 cm 50 gr kapri, siangi 500 g nasi putih dingin 2 sdm kecap ikan ½ sdt kaldu ayam bubuk ½ sdt merica bubuk ¼ sdt garam 150 g mangga muda, serut kasar 5 lembar daun ketumbar, cincang kasar jeruk nipis, secukupnya

5 Resep Olahan Singkong Kekinian

Gambar
5 Resep Olahan Singkong Kekinian   – Singkong merupakan salah satu makanan pokok yang mengandung sumber mineral yang cukup banyak seperti kalsium, fosfor, mangan, zat besi, dan kalium. Mineral ini diperlukan untuk perkembangan, pertumbuhan, dan menjalankan fungsi jaringan tubuh. Sayangnya di era Gen Z saat ini justru mereka lebih banyak tertarik dengan makan-makanan yang kekinian namun kurang sehat. Padahal banyak resep olahan singkong kekinian yang tidak kalah menarik dibandingkan dengan makan-makanan kekinian yang justru di adopsi dari makanan-makanan luar negeri. Berikut merupakan   Resep Olahan Singkong Kekinian   yang bisa anda coba di rumah.   Croissant Singkong Bahan 700 gram singkong yang sudah direbus dan dihaluskan. 5 sdm mentega 2 butir kuning telur 2 sachet susu kental manis Garam secukupnya Keju parut secukupnya Coklat secukupnya Cara Membuat Siapkan wadah untuk adonan. Buat adonan dengan menggunakan mentega, garam, susu dan kuning telur. Aduk semua bahan hingga merata dan